infoASN.id – Daftar Website Pemerintah Resmi Seluruh Provinsi di Indonesia
Di era digital seluruh pemerintah provinsi maupun pemerintah kabupaten harus memiliki website pemerintah sebagai sarana untuk mensosialisasikan kebijakan dan informasi daerah secara cepat.
Dengan adanya website, informasi, komunikasi, dan transaksi antara masyarakat dan pemerintah dilakukan via internet.
Pada perkembangannya fungsi website diharapkan tidak hanya berfungsi sebagai sumber informasi yang bersifat pasif, namun diharapkan bisa bersifat dinamis, sehingga fungsi dan peran website menjadi dua arah dan timbul efek timbal balik. Seperti telah di jelaskan dalam Instruksi Presiden No. 3 tahun 2003 tentang Kebijakan dan Strategi Nasional Pengembangan E-Government, yang mana berangkat dari pemikiran tentang pertimbangan pemanfaatan Teknologi Informasi dalam proses pemerintahan yang diyakini akan meningkatkan efesiensi, efekstifitas, transparansi serta akuntabilitas penyelenggaraan pemerintahan.
Dengan terwujudnya website yang bersifat dinamis, diharapkan akan diperoleh aliran informasi yang optimal antara pemerintah-masyarakat dan sebaliknya, sehingga masyarakat akan terbangun rasa memiliki dan rasa kebutuhan akan website tersebut sebagai penyambung aspirasinya.
Seiring dengan itu dengan adanya kemanfaatan website tersebut akan semakin meningkatkan efesiensi dan efektifitas penyelenggaraan pemerintahan.
Berikut Daftar Website Pemerintah Resmi Seluruh Provinsi di Indonesia, antara lain :
- Aceh, Situs/website resmi: www.acehprov.go.id
- Bali, Situs/website resmi: www.baliprov.go.id
- Banten, Situs/website resmi: www.bantenprov.go.id
- Bengkulu, Situs/website resmi: www.bengkuluprov.go.id
- Gorontalo, Situs/website resmi: www.gorontaloprov.go.id
- Jakarta, Situs/website resmi: www.jakarta.go.id
- Jambi, Situs/website resmi: www.jambiprov.go.id
- Jawa Barat, Situs/website resmi: www.jabarprov.go.id
- Jawa Tengah, Situs/website resmi: www.jatengprov.go.id
- Jawa Timur, Situs/website resmi: www.jatimprov.go.id
- Kalimantan Barat, Situs/website resmi: www.kalbar.go.id
- Kalimantan Selatan, Situs/website resmi: www.kalselprov.go.id
- Kalimantan Tengah, Situs/website resmi: www.kalteng.go.id
- Kalimantan Timur, Situs/website resmi: www.kaltimprov.go.id
- Kalimantan Utara, Situs/website resmi: www.kaltaraprov.go.id
- Kepulauan Bangka Belitung, Situs/website resmi: www.babelprov.go.id
- Kepulauan Riau, Situs/website resmi: www.kepriprov.go.id
- Lampung, Situs/website resmi: www.lampungprov.go.id
- Maluku, Situs/website resmi: www.malukuprov.go.id
- Maluku Utara, Situs/website resmi: www.malutprov.go.id
- Nusa Tenggara Barat, Situs/website resmi: www.ntb.go.id
- Nusa Tenggara Timur, Situs/website resmi: www.nttprov.go.id
- Papua, Situs/website resmi: www.papua.go.id
- Papua Barat, Situs/website resmi: www.papuabaratprov.go.id
- Riau, Situs/website resmi: www.riauprov.go.id
- Sulawesi Barat, Situs/website resmi: www.sulbar.go.id
- Sulawesi Selatan, Situs/website resmi: www.sulsel.go.id
- Sulawesi Tengah, Situs/website resmi: www.sulteng.go.id
- Sulawesi Tenggara, Situs/website resmi: www.sultra.go.id
- Sulawesi Utara, Situs/website resmi: www.sulut.go.id
- Sumatera Barat, Situs/website resmi: www.sumbarprov.go.id
- Sumatera Selatan, Situs/website resmi: www.sumselprov.go.id
- Sumatera Utara, Situs/website resmi: www.sumutprov.go.id
- Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Situs/website resmi: www.jogjaprov.go.id
Berikut Daftar website Pemerintah Kabupaten/Kota di Indonesia
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di DI Yogyakarta
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sumatera Barat
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Gorontalo
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sumatera Selatan
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sulawesi Utara
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sulawesi Tenggara
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sulawesi Tengah
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sulawesi Selatan
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Sulawesi Barat
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Riau
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Papua Barat
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Papua
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Nusa Tenggara Timur
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di NTB
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Maluku Utara
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Lampung
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Maluku
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kepulauan Riau
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kepulauan Bangka Belitung
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kalimantan Utara
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kalimantan Timur
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kalimantan Tengah
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kalimantan Selatan
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Kalimantan Barat
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Jawa Timur
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Jawa Tengah
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Jawa Barat
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Jambi
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di DKI Jakarta
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Bengkulu
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Banten
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Bali
- Daftar Alamat Website Pemerintah Kabupaten/Kota di Aceh
- Daftar Website Pemerintah Resmi Seluruh Provinsi di Indonesia
Penyedia Jasa/Layanan Bantuan Pengurusan Di Indonesia, Situs/website resmi: http://www.jasapratama.co.id